Pages

Kamis, 25 November 2010

MULTIPLEXER AND DEMULTIPLEXER

  • MULTIPLEXER

Sebuah Multiplexer adalah rangkaian logika yang menerima beberapa input data digital dan menyeleksi salah satu dari input tersebut pada saat tertentu, untuk dikeluarkan pada sisi output.
Seleksi data-data input dilakukan oleh selector line, yang juga merupakan input dari multiplexer tersebut.


Tabel Kebenaran sebuah Multiplexer

Rangkaian Multiplexer



  • DEMULTIPLEXER

Sebuah Demultiplexer adalah rangkaian logika yang menerima satu input data dan mendistribusikan input tersebut ke beberapa output yang tersedia.Seleksi data-data input dilakukan oleh selector line, yang juga merupakan input dari demultiplexer tersebut

Tabel Kebenaran sebuah Demultiplexer

Rangkaian Demultiplexer

Print Friendly and PDF

Artikel Terkait:

4 komentar:

Anonim mengatakan...

trima kasih kk atas informasiny..

Unknown mengatakan...

OK... makasih juga udah mw berkunjung ke blog aq

Anonim mengatakan...

mau nanya bro, S0 dan S1 itu apa ya???

masih kurang jelas bro, gimana cara membuat rangkaian gerbang logic nya..

Unknown mengatakan...

thanks buat infonya,gan :)

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...